Senin, 06 Juni 2016

Pelajaran TK Yang Bisa Diterapkan Dalam Pernikahan

Kali ini admin akan membahas tentang pelajaran taman anak-anak yang bisa diterapkan di dalam pernikahan. Pelajaran tersebut antara lain:


Meletakan sesuatu pada tempatnya  
Cobalah membuat peraturan untuk ditaati bersama agar tidak terjadi kesalahpahaman karena hal sepele.

Ucapkan kata maaf
Dalam pernikahan cobalah untuk tidak gengsi mengucapakan kata maaf karena membuat suasana menjadi lebih tenang.

Maaf lalu lupakan
Tidak mengungkit masalah yang sudah berlalu dapat membuat pernikahan menjadi lebih bahagia

Bebagi krayon 
Saling melengkapi dalam kehidupan pernikahan sehingga menjadi lebih berwarna.

Jujur 
Sikap saling terbuka tentang kelebihan dan kekurangan masing-masing dapat  memudahkan untuk saling melengkapi dalam kehidupan pernikahan.

Jangan bicara pada orang
Jangan coba untuk membagi cinta dengan orang lain atau berselingkuh.

Semoga tips diatas dapat bermanfaat.

http://cincindepok.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar